Polres Taskot-Kanit Binmas Cisayong AIPTU Suharsoyo, bersama Babinsa Desa Jatihurip Serma Karsono menghadiri pelepasan pemulangan Santriwan Santriwati dalam Liburan bulan Ramadhan 1444 H agar para Santriwan Santriwati bisa Melaksanakan Sholat Idul Fitri, 1 Syawal 1444 H. Di kampung halamannya masing masing. Polsek Cisayong Polres Tasik Kota (09 /04 /2023)
Kegiatan yang dilaksanakan ini untuk memberikan, pelayanan, himbauan kepada Santriwan Santriwati tentang Kamtibmas selama Bulan suci Ramadhan 1444 H.
Dalam kesempatan tersebut Kanit Binmas Cisayong AIPTU Suharsoyo, Polsek Cisayong menyampaikan beberapa pesan kamtibmas pada para Santri agar tetap Istiqomah dan mendekatkan diri Pada Alloh SWT, juga agar selalu waspada akan kejahatan apa saja bentuknya selama di bulan suci Ramadhan dan selalu lebih semangat dalam beribadah dan berbakti pada orang tuanya, antisipasi kejahatan kriminalitas saat bulan puasa dan hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 H.
Menurut Kapolres Tasik Kota AKBP SY.ZAINAL ABIDIN.S.I.K melalui Kapolsek Cisayong AKP H Ajat Sudrajat SH, mengatakan kegiatan silaturahmi sambang Warga di Pasar Cisayong sebagai binaanya yang dilaksanakan anggotanya merupakan wujud bentuk tugas POLRI dengan mengemban fungsi Binmas untuk menjaga keamanan kondusifitas khususnya diwilayah hukum Polsek Cisayong Polres Tasik Kota.
Bpk Ust,Fahruroji M.P.d derektur pendidikan Al Idrisiyah sangat berterimakasih atas kehadiran POLRI , Polsek Cisayong ditengah Kami dan masyarakat bisa menjalin silaturahmi yang baik antara warga dengan POLRI sehingga terciptanya rasa aman pada masyarakat.***daudi/agus
#Kapolres Tasik Kota.
#Polres Tasik Kora.
#Presisi.