-->

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita
Copyright © Best Viral Premium Blogger Templates

Iklan

Kita Punya Kesempatan Untuk Berubah Dengan Memanfaatkan Peluang Bonus Demografi.

Tindak Online
Sabtu, 02 April 2022, Sabtu, April 02, 2022 WIB Last Updated 2022-04-02T01:59:51Z

MEDIATINDAK.COM, Jakarta - Pada tahun 2030 - 2035, Indonesia diprediksi akan mengalami masa bonus demografi dimana penduduk usia produktif usia 15 - 64 tahun lebih besar dibandingkan dengan penduduk usia tidak produktif yaitu usia dibawah 15 tahun, dan diatas 64 tahun. Pada periode tersebut, penduduk usia produktif diperkirakan mencapai 64% dari total penduduk Indonesia atau sebesar 297 juta jiwa.


Kita punya kesempatan untuk berubah dengan memanfaatkan peluang bonus demografi ini. Polri harus siap dengan berbagai tantangan dan ancaman ke depan dimana salah satunya yaitu pertarungan teknologi. Kita harus mampu mempersiapkan personel-personel Polri yang memiliki talent-talent digital yang sejalan dengan konsep Predictive Policing.


Harapan Kapolri, SDM Polri dapat selalu unggul untuk bertranformasi dalam mencetak personel polri yang mampu mengikuti perkembangan teknologi demi menjawab tantangan Polri di masa yang akan datang.(02/04/2022)***Redi

Komentar

Tampilkan

  • Kita Punya Kesempatan Untuk Berubah Dengan Memanfaatkan Peluang Bonus Demografi.
  • 0

Terkini