KOTA TASIKMALAYA MEDIA TINDAK.COM----Lomba balap sepeda BMX yang diselenggarakan pada Minggu (29 maret 2021) di Pasar Cikurubuk, Kota Tasikmalaya, diikuti oleh 280 peserta dari berbagai daerah diantaranya ada dari Malang, DKI Jakarta, Bekasi, Cirebon, Majalengka, Sumedang, Pangandaran, Kendal, DI Yogyakarta, Tasikmalaya, dan Lombok. Semua peserta dan pihak panitia mematuhi protokoler kesehatan.
"Harapan kedepanya kita meningkatkan prestasi anak-anak terutama di usia dini menuju prestasi yang akan datang, karena disini bukan untuk porda saja tapi ini untuk yang akan datang. Jadi setelah porda-porda nanti yang akan datang mudah mudahan terciptalah atlet-atlet sepeda," pungkas Nanang sebagai ketua pelaksana kegiatan.
"Dan buat kedepanya mudah mudahan pihak pemerintahan ada perhatianya untuk trek atau tempat yang layak agar atlet atlet di Tasik makin berkembang kalau bisa di sediakan di dadaha karna bukan hanya untuk sepeda juga karna bisa juga buat atlet sketboar juga." pungkas nya ini***Reporter ROBI DARWIS