-->

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita
Copyright © Best Viral Premium Blogger Templates

Iklan

Desa Kalobba Gelar Sosialisasi UU LLAJ Dengan Satlantas Polres Sinjai

Tindak Online
Rabu, 09 Oktober 2019, Rabu, Oktober 09, 2019 WIB Last Updated 2019-10-09T04:41:44Z
SAT LANTAS POLRES SINJAI GELAR SOSIALISASI UU NO 22 TAHUN 2009 KETIAP DESA
Sinjai, tindakmedia.com-----Sosialisasi UU no 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas Angkutan Jalan terus dilakukan oleh Satlantas Polres Sinjai kepelosok pelosok pedesaan, dengan harapan bisa lebih meningkatkan kesadaraan masyarakat  dalam berkendaraan di jalan raya.
Pada Selasa,(8/10) giliran desa Kalobba yang menyelenggarakan sosialisasi UU LLAJ tersebut. Acara yang berlangsung di Gedung Aula Pertemuan Balai Desa itu dihadiri oleh Bhabinkamtibmas Desa Kalobba, Bripka Herman, dari unsur kecamatan ada Alimuddin mewakili camat Tellulimpoe, Kades Kalobba Taufiq, SS, bersama Staf, Ketua BPD  dan Anggota, para kepala dusun dan para tokoh juga warga masyarakat Desa Kalobba.

Acara dibuka oleh Kades Kalobba Taufiq, SS, dimana dalam sambutannya sangat mengapresiasi kegiatan  sosialisasi UU NO 22 Tahun 2009  tentang LLAJ, karena menurutnya sangat penting, apalagi baru pertama kalinya dilaksanakan  di desa kalobba.  (UYA)
Komentar

Tampilkan

  • Desa Kalobba Gelar Sosialisasi UU LLAJ Dengan Satlantas Polres Sinjai
  • 0

Terkini